detikNews
Lansia dan Penyandang Cacat Diimbau Pakai Pendamping
Bandung Trust Advisory Group mengimbau lansia dan juga penyandang cacat yang merasa kesulitan saat pencontrengan, untuk mempergunakan formulir C5, yang memungkinkan adanya pendampingan saat pencontrengan.
Senin, 22 Jun 2009 13:02 WIB







































