detikInet
Masalah Email Facebook Rambah Smartphone
Pekan lalu, pengguna Facebook dibuat kesal karena jejaring sosial tersebut diam-diam mengganti alamat email di halaman profil mereka menjadi @facebook.com. Masalah email tersebut kini rupanya merambah ke ranah mobile.
Selasa, 03 Jul 2012 12:29 WIB







































