detikNews
Buntut Tawuran, Dua Siswa SMK 29 Alami Luka Bacok
Mapolres Jakarta Selatan masih menahan sekitar 163 orang siswa yang berasal dari beberapa SMA di Jakarta Timur, yang sempat melakukan tawuran di depan SMK 29. Dalam aksi mereka, dua orang Siswa SMK 29 ikut menjadi korban dan saat ini telah dibawa ke Rumah Sakit.
Selasa, 09 Sep 2014 11:37 WIB







































