Ganda putra Indonesia tak bersisa di Denmark Open 2021. Pelatih Herry Iman Pierngadi mengakui tenaga atletnya menurun usai bertanding di Piala Thomas 2020.
Pertandingan Free Fire Indonesia Master (FFIM) 2021 Fall Play-ins, selesai dihelat. Sebanyak enam tim berhasil lolos dan siap bertanding di Grand Finals.