Menkominfo Budi dicecar Komisi I DPR RI terkait masuknya Starlink ke pasar ritel internet Indonesia hingga bikin polemik industri telekomunikasi dalam negeri.
Komisi I DPR mempertanyakan sikap pemerintah yang dalam hal ini Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) seiring Starlink beroperasi di Indonesia.