Menhub Budi Karya mengatakan penerapan one way di Tol Cipali hari ini merupakan yang terakhir. Dia mengatakan lalu lintas di tol mulai besok kembali normal.
Jasa Marga menerapkan contraflow mulai km 29 Tol Cikampek. Contraflow merupakan diskresi kepolisian guna mengoptimalkan one way di Gerbang Tol Cikampek Utama.
Rekayasa lalu lintas satu arah diperluas hingga ke Kalikangkung, Kendal. Perluasan one way ini menyusul peningkatan volume kendaraan pemudik yang masuk Jateng.
"Hampir 40% memilih menggunakan Tol Trans Jawa sehingga upaya yang kita lakukan saat ini adalah mengantisipasi kepadatan tersebut di gerbang-gerbang tol utama,"