Bayern Munich pesta gol saat menjamu Mainz. Skor akhir pertandingan 8-1 untuk kemenangan tuan rumah. Harry Kane mencetak hat-trick dan 2 rekor di laga itu.
Harry Kane menginspirasi Bayern Munich untuk menghancurkan tim papan bawah Mainz 8-1. Kemenangan telak Bayern itu turut melahirkan dua torehan bagi Kane.
Francesco Bagnaia masih menjadi favorit juara dunia MotoGP dengan target menjadi pembalap pertama sejak Marc Marquez yang memenangkan 3 gelar secara beruntun.
Manchester City bangkit dari ketinggalan untuk mengalahkan Manchester United. Comeback City melawan Setan Merah itu terinspirasi aksi sang sniper andalan.
Laju kemenangan Al Nassr di Liga Arab Saudi berlanjut. Tanpa Cristiano Ronaldo, Al Nassr bekerja ekstra keras untuk mengalahkan tim papan bawah Al Hazm 4-3.
Napoli pesta setengah lusin gol saat melawan Sassuolo di lanjutan Liga Italia. Il Partenopei menang 6-1, dengan striker Victor Osimhen bikin hat-trick.