Walikota Surabaya Dinilai Hina Parlemen & Melanggar Sumpah
Absennya Walikota Tri Rismaharini pada tiga kali paripurna Perubahan APBD Surabaya 2011 bakal memicu persoalan baru. Walikota dinilai menghina parlemen (contempt of parliament) serta melakukan pelanggaran undang-undang dan sumpah.
Selasa, 20 Des 2011 17:15 WIB







































