Pramono mengatakan kawasan Pasar Baru, Glodok, hingga Kota Tua akan ditata pertengahan tahun ini. Penataan dilakukan seiring berjalannya proyek MRT fase 2A.
Kebakaran melanda warung makan di Kelurahan Ranggamekar, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat (Jabar). Kebakaran diduga diawali kebocoran tabung gas.
Kecelakaan truk tronton muatan baja di flyover Ciputat mengakibatkan sopir terjepit dan motor nyaris tertabrak. Lalu lintas macet, evakuasi sedang dilakukan.
Massa buruh menuntut revisi UMP DKI 2026 menjadi Rp 5,89 juta. Mereka menggelar demonstrasi di Jl Medan Merdeka Selatan, Jakpus, untuk menuntut keadilan upah.
Mobil jenis SUV menabrak pembatas (barier) beton di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kota Bekasi dan memicu kemacetan. Polisi mengatur lalin dan membereskan puing.
Kecelakaan truk tronton di flyover Ciputat menyebabkan pasangan suami istri loncat dari motor untuk menghindari tabrakan. Sopir truk terjepit di kabin.