detikOto
Hati-hati Isi Bensin di Daerah Bekas Erupsi
Abu vulkanik dari letusan Gunung Kelud memang sangat berbahaya. Tidak hanya berdampak pada kesehatan manusia, abu vulkanik juga berdampak pada kesehatan motor.
Jumat, 14 Feb 2014 17:58 WIB







































