detikNews
Rel KA Mati di Jabar Akan Dibuka
Masyarakat di sepanjang rel kereta api "mati" di selatan Jabar, harus bersiap angkat koper. Pemerintah akan membuka jalur yang lama tak berfungsi itu.
Rabu, 22 Nov 2006 19:05 WIB







































