Eks kader Partai Demokrat masuk Partai Hanura, bahkan jadi pengurus. "Kalau ada keberatan, kasih tahu saya, siapa orangnya itu. Pasti nggak ada," kata Wiranto.
Susunan pengurus DPP Hanura sudah terbentuk. Menurut Sarifuddin Sudding, yang diangkat menjadi Sekjen Hanura, ada 70 anggota DPD RI yang merapat ke partainya.
Di bawah kepemimpinan Ketum Oesman Sapta Odang, Partai Hanura juga 'mencaplok' kader dari partai lain. Sejumlah eks politikus Partai Demokrat sudah merapat.
Komisi V DPR RI melakukan kunjungan ke STIP. Kunjungan ini terkait dengan tewasnya seorang taruna, Amirullah Adityas Putra, yang diduga dianiaya seniornya.