detikHot
Lindsay Lohan Didemo Fans
Niat aktris muda Lindsay Lohan untuk tampil lebih langsing ditentang ribuan penggemarnya. Mereka menggelar kampanye supaya Lindsay mau menambah bobot badannya lagi.
Senin, 04 Jul 2005 14:09 WIB







































