detikNews
Geledah Balaikota & PN Bandung, KPK Temukan Bukti Penting
Senin lalu KPK melakukan penggeledahan di komplek Balaikota dan kantpr Pengadilan Negeri Bandung dalam kasus dugaan suap terhadap hakim Setyabudi Tejocahyono. Penyidik menemukan sejumlah bukti penting untuk menjerat para tersangka.
Rabu, 27 Mar 2013 16:24 WIB







































