detikNews
Hore! Mulai Hari ini Pelajar Pemegang KJP Gratis Naik Bus TransJakarta
Mulai hari ini, semua pelajar pemegang Kartu Jakarta Pintar (KJP) bisa menaiki bus TransJakarta secara gratis untuk beberapa koridor.
Senin, 24 Agu 2015 05:26 WIB







































