detikFinance
Ini Alasan Chatib Basri Patok Bea Keluar Ekspor Mineral Hingga 60%
Menkeu Chatib Basri optimistis aturan bea keluar (BK) ekspor mineral olahan yang diberlakukan dapat memacu perusahaan tambang untuk melakukan peningkatan pengolahan hingga pemurnian.
Senin, 13 Jan 2014 17:27 WIB







































