detikSport
Rossi dan Loeb, 'Pembangkangan' Yang Sarat Style
Apa yang terjadi saat dua pembalap yang terkenal dengan reputasi dan nyali nekad beradu aksi dalam satu trek? Valentino Rossi dan juara dunia asal Perancis Sébastien Loeb menghidangkan adu aksi
Jumat, 09 Des 2011 01:00 WIB







































