detikNews
Asrorun Niam: Berkaca Kasus Vita, Waspada Jaringan Eksploitasi Anak
Model iklan cilik, Ruvita Sari, akhirnya ditemukan setelah hampir tiga pekan menghilang. Berkaca dari kasus Vita, KPAI meminta masyarakat mewaspadai jaringan perekrut untuk tujuan eksploitasi anak.
Kamis, 02 Feb 2012 09:28 WIB







































