detikNews
Satu Keluarga Pencuri Buah Asam Dituntut 1 Bulan 3 Hari
Empat pelaku pencurian 6 kilogram buah asam dituntut Jaksa Penuntut Umum (JPU) dengan hukuman 1 bulan 3 hari. Keempat terdakwa merupakan orangtua, anak dan menantu.
Selasa, 19 Okt 2010 16:13 WIB







































