detikFinance
Mentan: Ekspor Beras untuk Mencegah Harga Hancur
Ekspor beras kualitas biasa akan dilakukan setelah produksi beras meningkat sebesar 5% per tahun. Pada saat itu ekspor harus dilakukan untuk mencegah hancurnya harga.
Rabu, 23 Apr 2008 14:42 WIB







































