detikNews
Anak-anak Yatim Piatu Akan Diterbangkan ke AS
Banyak anak kehilangan orangtua mereka akibat gempa dahsyat di Haiti. Sejumlah organisasi di Florida, AS berencana menerbangkan anak-anak yatim piatu, yang kemungkinan jumlahnya ribuan itu ke AS.
Jumat, 15 Jan 2010 16:50 WIB







































