detikNews
Relawan Kemanusiaan Datangi DPR, Desak Israel Dikenai Sanksi
Beberapa kelompok relawan kemanusiaan hari ini akan beraudiensi dengan Dewan Perwakilan Rakyat. Mereka akan mendesak DPR melakukan tekanan diplomatik kepada Israel atas tragedi kemanusiaan 'Black Monday' di Jalur Gaza.
Senin, 07 Jun 2010 05:39 WIB







































