Pihak PT KAI Daop 1 Jakarta masih belum membolehkan anak di bawah usia 12 tahun untuk naik kereta. Bagi yang terlanjur membeli, tiketnya bisa direfund penuh.
Farmalab selaku pengelola Airport Health Center di bandara PT Angkasa Pura II (Persero) menurunkan tarif rapid test antigen skrining COVID-19 menjadi Rp85.000.
Ada banyak komponen yang menjadi bahan evaluasi pemerintah dalam menentukan batasan harga tertinggi yang baru dari Rapid Diagnostic Test Antigen. Apa saja?