Sepakbola
Prihatin Kejadian Bom, Home United Berharap Laga Dengan Persija Aman
Pelatih Home United, Aidil Shahkir, turut berbelasungkawa atas teror bom di Indonesia. Dia berharap tragedi tak mengganggu pertandingan dengan Persija Jakarta.
Senin, 14 Mei 2018 14:50 WIB







































