Perancang busana dan selebriti Ivan Gunawan akan membuat hijab bergambar Masjid Al-Quds dan Al-Aqsha, hasil penjualannya akan disumbangkan 100% untuk Palestina.
Aktris Angelina Jolie membela rakyat Palestina melalui unggahannya di Instagram. Dia menyebut pemboman yang terjadi di Gaza telah merenggut nyawa tidak berdosa.
Para selebriti dunia tampil totalitas untuk rayakan Halloween. Di antaranya ada Zayn Malik yang berdandan ala Voldemort hingga Kendall Jenner jadi Wonder Woman.
Jakarta Fashion Week 2024 memang sudah berakhir, tapi euforia fashion berlanjut di peragaan tunggal Sapto Djojokartiko. Tamu tetap antusias meski kehujanan.