Cuaca Tak Menentu, Harga Ikan Kembali Naik Turun
Sejak seminggu ini cuaca di Jawa Timur tak menentu. Terkadang panas, namun tiba-tiba hujan deras. Cuaca ekstrim ini sangat mempengaruhi tangkapan nelayan. Akibatnya, harga ikan pun kembali melambung.
Sabtu, 26 Feb 2011 13:02 WIB







































