Jakarta menjadi tuan rumah Drum Corps International 2025, diikuti 12 provinsi dan 3 negara. Event ini diharapkan meningkatkan indeks kota global Jakarta.
Di Pasar Nostalgia Surabaya, Ukik menghidupi keluarganya melalui kios antik yang menyimpan kenangan musik & sejarah. Kisah inspiratif seorang ayah dan kolektor.
Inter Milan akan berebut tiket final Piala Super Italia melawan Bologna. Meski di atas kertas Inter diunggulkan, tapi Bologna terbukti sulit dikalahkan.
GPIB Immanuel Kediri atau Gereja Merah adalah bangunan bersejarah berusia 121 tahun. Dikenal dengan arsitektur neogotik, gereja ini masih aktif digunakan.