detikNews
Total Suap yang Diterima Walkot Kendari dan Cagub Sultra Rp 2,8 M
KPK menyebut pemberian suap yang diterima Wali Kota Kendari Adriatma Dwi Putra totalnya Rp 2,8 miliar. Pemberian itu terbagi menjadi 2 kali.
Kamis, 01 Mar 2018 15:59 WIB







































