Ajang Piala Maya kembali digelar pada Minggu (18/12/16). Dalam perhelatan kali ini, film 'Aisyah: Biarkan Kami Bersaudara' menyabet gelar Film Terpilih.
Laudya Cynthia Bella kembali di sekuel 'Surga yang Tak Dirindukan'. Pemeran Arini itu mengutarakan alasannya kenapa orang harus nonton film terbarunya nanti.