Rendang tengah diupayakan tercatat pada UNESCO. Melalui acara Memasak Rendang Se-Dunia diharapkan diplomasi dengan UNESCO untuk menobatkan rendang lebih mudah.
Anggota DPRD Kota Magelang, SN, mengundurkan diri karena terjerat kasus korupsi. SN akan di-PAW oleh Iriana, caleg peraih suara terbanyak kedua di bawah SN.
Presiden Jokowi melaksanakan salat Idul Adha di halaman Istana Bogor. Turut dalam salat, Ibu Negara Iriana, dan putra bungsu Presiden, Kaesang Pangarep.
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana menyampaikan pesan di peringatan hari anak nasional. Keduanya mengajak anak Indonesia tetap semangat belajar dari rumah.