detikNews
Para Wanita yang Kecipratan Harta Mas Djoko
KPK mempunyai perhitungan sendiri soal harta Irjen Djoko Susilo. Diduga jumlahnya puluhan miliar dan sebagian besar berasal dari korupsi. Untuk menyamarkannya, Irjen Djoko menggunakan nama beberapa wanita.
Selasa, 03 Sep 2013 07:00 WIB







































