detikFinance
Wijaya Karya Bangun PLTU Kalimantan Selatan
WIKA dan kontraktor asal China, Chengda meletakkan batu pertama pembangunan Proyek PLTU Kalimantan Selatan yang bernilai Rp 1,2 trilliun milik PLN di Tanah Laut, Kalimantan Selatan.
Jumat, 27 Feb 2009 09:34 WIB







































