detikInet
Gelar Promosi Penuh Birahi, EA Minta Maaf
Produsen game Electronic Arts (EA) meminta maaf soal promosinya yang penuh nafsu birahi. Memang, seperti apa sih promosi yang penuh birahi itu?
Rabu, 29 Jul 2009 10:41 WIB







































