detikOto
Volvo Kembangkan Baterai Listrik di Bodi Mobil
Bukan Volvo namanya jika tidak berinovasi untuk teknologi. Di saat produsen lain tengah bingung memasang baterai pada mobil listrik, Volvo sudah selangkah lebih maju lagi.
Jumat, 18 Okt 2013 13:53 WIB







































