detikNews
Tutup Hidung! Ada Pembakaran 51 Kg Ganja di Polres Jaktim
Polres Jakarta Timur membakar barang bukti ganja seberat 51 kilogram di halaman Mapolres Jakarta Timur. Para pejabat polres dan hadirin yang menyaksikan pembakaran itu pun menutup hidung.
Kamis, 20 Des 2012 11:23 WIB







































