detikFinance
BRI Optimis jadi Bank Nasional 2 Tahun Mendatang
Dirut BRI Rudjito optimis dalam dua tahun ke depan BRI bisa memenuhi ketentuan API untuk menjadi bank nasional dengan modal antara Rp 10-50 triliun.
Rabu, 12 Mei 2004 14:50 WIB







































