Sebentar lagi tahun 2019 akan habis. Banyak tren makanan yang berkembang sepanjang tahun. Tapi banyak juga tren makanan yang dikritik, karena dinilai tak enak.
Kesehatan jantung sangat penting untuk diperhatikan, jika tidak bisa berakibat fatal. Karenanya pilihlah makanan bergizi yang meningkatkan kesehatan jantung.
Puluhan sopir angkutan umum menjalani tes kesehatan dan urine menjelang Nataru. Tim medis Polres Madiun menemukan beberapa sopir menderita gangguan kesehatan.
Di Jakarta, sedang ngetren restoran kekinian dengan gaya dan nuansa China kontemporer. Gabungkan makanan Indonesia dan China, ini 5 restoran keren di Jakarta.
Agar mempertahankan kulit tetap glowing, cerah, dan kencang untuk mengatasi penuaan dini, jangan hanya merawat kulit dengan menggunakan rangkaian skincare.
Diet cukup ketat dijalani oleh Frederika Cull, Puteri Indonesia 2019 untuk menjaga tubuh tetap ideal. Ia mengaku kangen minum boba yang jadi pantangannya.