detikFinance
Gubernur BI: Tak Ada Gejolak Harga, Redenominasi Tepat Dilakukan Saat Ini
Gubernur Bank Indonesia (BI) Darmin Nasution membantah jika ada yang mengatakan redenominasi dilakukan saat ada gejolak harga.
Rabu, 23 Jan 2013 11:57 WIB







































