detikNews
KPK Tetapkan Dirjen Listrik Jadi Tersangka Dua Proyek
Dirjen Listrik dan Pemanfaatan Energi Kementerian ESDM Jacobus Purwono ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan korupsi dalam dua proyek di kementeriannya. Negara dirugikan hingga Rp 269 miliar.
Senin, 30 Agu 2010 11:53 WIB







































