detikNews
Tak Ingin Dikira Memihak, Kompolnas Pantau Sidang Praperadilan BG Lewat TV
Kompolnas tidak hadir ke sidang Praperadilan Komjen Budi Gunawan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan untuk menghindari tudingan keberpihakan. Meski begitu, Kompolnas mengaku tetap memantau jalannya persidangan melalui televisi.
Senin, 02 Feb 2015 11:21 WIB







































