detikFinance
Pembangunan Jalan, Pelabuhan & Bandara Serap 50% Anggaran Konstruksi
Subsektor transportasi menyerap sekitar 50% dari total penyerapan konstruksi di tahun 2012. Penyerapan itu dari total anggaran Rp 310 triliun pada BUMN maupun pemerintah.
Kamis, 03 Jan 2013 18:44 WIB







































