detikHealth
Bakteri Ini Biang Keladi Penyebab Sakit Lambung
Helicobacter pylori sejak 1983 ditengarai sebagai penyebab utama penyakit tukak lambung. Tak hanya itu, berbagai kajian menemukan Helicobacter pylori berkaitan dengan penyakit kanker lambung.
Rabu, 19 Mar 2014 14:09 WIB







































