detikNews
Polda Metro Sudah Tilang 76.622 Kendaraan, Mayoritas Langgar Rambu Lalin
Polda Metro Jaya sedang gencar menggelar razia dalam Operasi Patuh Jaya yang digelar 16-29 Mei 2016. Hingga kemarin, sudah 76.622 kendaraan ditilang.
Kamis, 26 Mei 2016 09:55 WIB







































