detikNews
Surya Paloh Galang Dukungan di Madura, Target 2 Kursi DPR RI
Partai NasDem terus memanasi mesin partainya di Jawa Timur. Salah satunya dengan menggelar safari politik. Bagi Partai NasDem, Jatim cukup penting, karena sebagai salah satu daerah yang dinilai potensial memenangkan NasDem di Pemilu 2014.
Senin, 03 Feb 2014 20:20 WIB







































