detikNews
Suami Telepon, Ikhlaskan Jika Atin Akan Pergi
Imam Wahyudi, sudah menelepon istrinya yang sedang terbaring tak sadarkan diri, Atin Suarsih (47), peserta gerak jalan PDIP yang diserempet Kai Fin Tanoto. Imam mengikhlaskan jika Atin akan pergi.
Rabu, 23 Jun 2010 16:24 WIB







































