detikFood
Brrrr... Dinginnya Dinner di Kutub Utara!
Ingin merasakan petualangan menikmati makan malam di dalam sebuah igloo yang terletak 200 km di atas ketinggian Arktik? Snow Village IceBar adalah jawabannya. Resto yang dibuka setahun sekali restoran ini pun menarik perhatian para pencinta kuliner dari seluruh dunia.
Kamis, 29 Mar 2012 14:27 WIB







































