detikNews
Polres Jaktim Janji Usut Dugaan Penganiayaan Eko di Kampung Pulo
Polres Metro Jakarta Timur berjanji menyelidiki dugaan penganiayaan terhadap Eko Prasetyo (22) yang mengalami luka serius saat penggusuran Kampung Pulo.
Jumat, 21 Agu 2015 14:03 WIB







































