Sepakbola
Sheikh Mansour dan Abramovich Kalah Kaya dari Bos QPR
Manchester City dan Chelsea boleh memiliki bos yang royal dalam menggelontorkan dana transfer pemain. Tapi bos klub Inggris yang paling tajir adalah pemilik klub divisi dua, Queens Park Rangers.
Kamis, 08 Okt 2009 09:13 WIB







































