Peredaran narkoba khususnya jenis sabu-sabu di Kota Bandung makin memprihatinkan. Penggunanya tak hanya kalangan atas, anak jalanan pun bisa menyentuhnya.
Iwa K hari ini resmi dipindah ke Rumah Sakit Ketergantungan Obat, Cibubur. Rapper senior itu tertangkap tangan membawa tiga linting ganja di dalam rokok.
Polisi telah menerima rekomendasi dari tim asesmen BNN terkait proses hukum rapper Iwa Kusuma atau Iwa K. BNN merekomendasikan Iwa untuk menjalani rehabilitasi.
Sammy Simorangkir yang pernah terjerat kasus narkoba mengaku pernah menyimpan barang terlarang di bungkus rokok, mirip rapper Iwa K yang diciduk 29 April lalu.