Persija Jakarta melepas tiga pemain yakni Novri Setiawan serta dua kiper pelapis, Adixi Lenzivio dan Yoewanto Beny. Kontrak mereka tidak diperpanjang Persija.
Pelatih PSG Mauricio Pochettino mengatakan akan ada perubahan situasi pada kipernya. Isyarat Gianluigi Donnarumma atau Keylor Navas akan dilego di musim panas?